Jadwal KM Dorolonda Desember 2024 dari Bitung

Novita Wenzen
Penulis:
Editor: redaktur
Foto: zonautara.com/Novita Wenzen

KM Dorolonda merupakan kapal Penumpang milik PT Pelni berkapasitas 2000an penumpang yang mengangkut penumpang dari Bitung ke Tanjung Priok Jakarta.

Rute KM Dorolonda mulai dari Bitung – Ternate – Ambon – Namlea – Baubau – Makassar – Surabaya – Tanjung Priok.

Berikut jadwal KM Dorolonda dari Manado (Pelabuhan Bitung), Desember 2024:
Rute pertama, KM Dorolonda hanya akan melayani keberangkatan ke 2 pelabuhan, yakni Ternate – Ambon, dan kembali lagi ke Bitung.

KM Dorolonda akan sandar di pelabuhan Bitung, 4 Desember pukul 20.00Wita, berangkat menuju Ternate Kamis 5 Desember, pukul 21.00Wita.

Kapal akan Kembali tiba di Bitung, Minggu 8 Desember, pukul 12.00Wita, dan berangkat dari Bitung menuju ternate dan seterusnya hingga ke Tanjung Priok, di hari yang sama, Minggu 8 Desember, Pukul 21.00Wita.



Jadwal KM Dorolonda Desember 2024 dari Bitung

Follow:
Bergabung dengan Zonautara sejak 2017. Hobby membaca dan menyanyi. Penyuka teater serta musik rock. Sering diajak menjadi MC.
1 Comment

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

WP2Social Auto Publish Powered By : XYZScripts.com