Minggu Pertama MPL ID Season 13 selesai: BTR unggul sementara, EVOS kalah beruntun

Season kali ini akan berlangsung selama 9 pekan.

Penulis: Yegar Sahaduta
Potret Tim Bigetron Alpha (intagram @mpl.id.official)

ZONAUTARA.com – Mobile Legends: Bang Bang Professional League (MPL) ID Season 13 resmi dimulai. Season kali ini akan berlangsung selama 9 pekan. Pembukaan telah dilakukan di minggu pertama dari 9 pekan yang akan bergulir.

Total ada delapan pertandingan yang dimainkan sejak Jumat hingga Minggu, 8-10 Maret 2024.

Tim Bigetron Alpha (BTR) sukses menyapu bersih laga di minggu pertama MPL ID 13. Mereka menang 2-0 dari Geek Fam dan Evos Glory, yang membuat BTR meraih poing penuh dan berada di posisi puncak.

Posisi berikutnya menyusul Dewa United yang menang 2-0 dari Rebellion dan Aura, yang membuat Dewa United sementara berada di posisi kedua.

Hal sebaliknya dialami oleh Geek Fam dan Evos Glory. Keduanya sama-sama mengalami kekalahan beruntun di minggu pertama MPL ID Season 13.




Minggu Pertama MPL ID Season 13 selesai: BTR unggul sementara, EVOS kalah beruntun
Klasemen sementara Minggu Pertama MPL ID Season 13 (instagram @mpl.id.official)

Untuk Minggu kedua akan dilaksanakan pada tanggal 15-17 Maret 2024.

Follow:
Bergabung dengan Zonautara sejak 2024. Juga menjadi jurnalis foto lepas. Memiliki minat yang besar terhadap isu lingkungan, perubahan iklim, perubahan sosial, tata kelola, dan kejadian bencana.
1 Comment

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

WP2Social Auto Publish Powered By : XYZScripts.com