AS Sebut ‘Balon Mata-mata’ China Kedua Terpantau di Atas Amerika Latin

Redaksi ZU
Penulis: Redaksi ZU


Pentagon, Jumat (3/2), mengatakan sebuah balon mata-mata China terpantau di atas wilayah udara Amerika Latin, sehari setelah balon serupa terlihat di langit Amerika Serikat (AS). Hal tersebut telah mendorong pembatalan lawatan Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken ke Beijing.




Sebuah balon, yang diyakini AS sebagai balon mata-mata, seperti yang terlihat dari Laurel, Montana, AS. 1 Februari 2023. (Foto: Michael Alverson via REUTERS)

Sebuah balon, yang diyakini AS sebagai balon mata-mata, seperti yang terlihat dari Laurel, Montana, AS. 1 Februari 2023. (Foto: Michael Alverson via REUTERS)












Sumber



Artikel ini terbit atas kerjasama afiliasi Zonautara.com dengan Voice of America (VOA) Indonesia
Leave a Comment

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

WP2Social Auto Publish Powered By : XYZScripts.com